Derby ke-165 bagi Manchester


Masa depan yang ditentukan melalui head to head

City dan United telah bertemu sebanyak 15 musim liga sejak 1992/93. Hasilnya United menyelesaikan kompetisi di posisi lebih baik daripada City dengan memenangkan 11 kali duel head-to-head derby melawan City.

Kemenangan City musim lalu semakin memperkuat korelasi antara pemenang derby dengan posisi akhir City dan United pada akhir kompetisi. The Citizens sukses memenangi dua derby di liga.





















Dengan konsistennya, United memang masih finis di peringkat ke dua. Akan tetapi ternyata City berhasil menempati peringkat tertinggi dalam Premier League di akhir musim. Kemenangan ini merupakan kemenangan pertama kalinya bagi City selama 44 tahun.

Teori derby Mancherster ini pun hanya sekali terpatahkan selama 10 tahun terakhir. Ketika Liverpool berhasil mengalahkan dua kali duel melawan United pada musim 2008/09, Liverpool harus puas berada di posisi runner up dengan terpaut empat poin dari United.

Jelas tren menunjukkan jika sebuah tim sebaiknya memenangi duel head-to-head melawan tim runner-up. Hingga saat ini peringkat pertama dan kedua ditempati City dan United  Artinya kedua tim harus memandang derby sebagai laga must win.

Diperkuat oleh kolerasi antara pemenang derby dengan posisi finis di akhir musim. Tidak salah jika menyebut derby Manchester sebagai penentu kompetisi.

-Supersoccer.co.id

#GLORYGLORYMANCHESTERUNITED
#MANCHESTERISRED,BLUEJUSTFORFILM

0 komentar:

Posting Komentar